Translate

Minggu, 13 Januari 2013

Program Remedial Algoritma 1B


Bagi yang remedial pelajaran algoritma 1b tidak usah panik , saya disini akan membantu agan-agan semua .
koding yang saya tuliskan ini belum terlalu lengkap dan masih banyak kekurangannya tetapi bisa di jalankan di qbasic. silakan agan-agan periksa terlebih dahulu .

5
cls
? "Menu"
? "1.Input Barang"
? "2.Input Data Konsumen"
? "3.Transaksi"
? "4.Laporan Transaksi"
? "5.Laporan Stok Barang"
input "Mau Pilih Yang mana [1/5] = ", a

select case a
case 1
cls
10 ? "Input Barang "
input "Kode Barang = ", kdbrg
input "no Faktur = ", nofaktur
input "Nama Barang = ",nmbrg$
input "Harga Barang = ",hargabrg
input "stok Barang = ", stok
input "Mau Input Lagi ? [Y/N] ", b$
?
if b$ ="Y" then 10
if b$ = "N" Then 5

case 2
cls
20 ? "Data KOnsumen"
input "Nama Konsumen= ", nmk$
input "Nomor Telpon= ", nok$
input "Mau Input Lagi ? [Y/N] ", k$
?
if k$ ="Y" then 20
if k$="N" then 5

case 3
cls
30 ? "Data Transaksi"
input "Nomor Faktur = ", nofaktur2
if nofaktur = nofaktur2 then 40

?"Nofaktur tidak tersedia"
40 ? "Kode Barang= "; kdbrg
? "Nama Barang = "; nmbrg$
? "Harga Barang = "; hargabrg
Input "Jumlah Barang Yang Ingin Dibeli = ", jmlh
total = jmlh*hargabrg
input " Mau Transaksi Lagi [Y/N] = ", t$
?
if t$ ="Y" then 20
if t$ = "N" yhen 5

case 4
cls
? "___________________________________________________________"
? "Barang Yang Terjual Pada Tanggal [MM/DD/YYYY] ="; date$
? "___________________________________________________________"
? "No Faktur = "; nofaktur
? "Kode Barang ="; kdbrg
? "Nama Barang = "; nmbrg$
? "Harga Barang = "; hargabrg
? "Jumlah Barang = "; jmlh
? "Total Bayar = "; total
? "____________________________________________________________"

case 5
cls
? "____________________________________________________________"
? "Barang Yang Terjual Pada Tanggal [MM/DD/YYYY] ="; date$
? "Laporan Stok Barang"
? "____________________________________________________________"
? "Kode Barang = "; kdbrg
? "No Faktur = "; nofaktur
? "Nama Barang = "; nmbrg$
? "Harga Barang ="; hargabrg
Totalstok = stok - jmlh
? "Total Stok Barang = "; totalstok
? "____________________________________________________________"
end select

end

Notes :
? = merupakan statment pengganti PRINT
$ = type data dari variabel itu sendiri

kekurangan Koding ini :
- belum memakai identity . maksudnya jika agan input lebiih dari 2 maka data yang lama akan terganti data yang baru diinput .
- belum menggunakan login

ane kasiih koding ini buat DIPELAJARI bukan hanya di copy . jika masih ada yang belum mengerti silahkan komen di bawah ini . atau kirim email ke fachriarif03@gmail.com . secepatnya ane akan reply :)

"JANGAN JADI PLAGIAT SEJATI "

0 komentar:

Posting Komentar