Mungkin kalian ada yang belum tau apa itu level number, saya akan jelaskan sedikit apa itu level number. level number adalah suatu nomer yang menunjukkan jenjang dari data
item dalam suatu record. Makin besar nomer levelnya, makin rendah jenjang
tingkatannya. udaah ada bayangan belom kawan2 ??? . oke langsung saja kita ke koding program Level Number .
IDENTIFICATION
DIVISION.
PROGRAM-ID. GAJI.
AUTHOR. SAYA.
ENVIRONMENT DIVISION.
DATA DIVISION.
WORKING-STORAGE SECTION.
01 DATA-MASUK.
02 NAMA PIC A(10).
02 GP PIC 9(7) VALUE 0.
02 TUNJANGAN PIC 9(6) VALUE 0.
02 TG PIC 9(7) VALUE 0.
SCREEN SECTION.
01 HAPUS-LAYAR.
02 BLANK SCREEN.
01 LAYAR-MASUK.
02 LINE 5 COLUMN 3 VALUE 'NAMA ANDA
:'.
02 COLUMN PLUS 1 PIC A(10) TO NAMA.
02 LINE 7 COLUMN 3 VALUE 'GAJI POKOK
: '.
02 COLUMN PLUS 1 PIC 9(7) TO GP.
02 LINE 9 COLUMN 3 VALUE 'GAJI
TUNJANGAN :'.
02 COLUMN PLUS 1 PIC 9(6) TO
TUNJANGAN. 01 LAYAR-TAMPIL.
02 LINE 3 COLUMN 3 VALUE
'______________________________'.
02 LINE 5 COLUMN 3 VALUE '| GAJI ANDA BULAN INI |'.
02 LINE 7 COLUMN 3 VALUE
'______________________________'.
02 LINE 9 COLUMN 3 VALUE 'NAMA
ANDA :'.
02 COLUMN PLUS 1 PIC A(10) FROM
NAMA.
02 LINE 11 COLUMN 3 VALUE 'GAJI
POKOK ANDA :Rp. '.
02 COLUMN PLUS 1 PIC 9(7) FROM GP.
02 LINE 13 COLUMN 3 VALUE 'TUNJANGAN
ANDA :Rp. '.
02 COLUMN PLUS 1 PIC 9(6) FROM
TUNJANGAN.
02 LINE 15 COLUMN 3 VALUE 'TOTAL
GAJI ANDA :Rp. '.
02 COLUMN PLUS 1 PIC 9(7) FROM TG.
02 LINE 17 COLUMN 3 VALUE
'______________________________'.
PROCEDURE DIVISION.
MULAI.
DISPLAY HAPUS-LAYAR.
DISPLAY LAYAR-MASUK.
ACCEPT LAYAR-MASUK.
DISPLAY HAPUS-LAYAR.
COMPUTE TG = GP + TUNJANGAN.
DISPLAY LAYAR-TAMPIL.
SELESAI.
STOP RUN.
Peraturan Kolom-kolom untuk penulisan coding di COBOL :
- Level Number 01 untuk mengawali keterangan dari record.
- Level number 02 – 49 à digunakan untuk mengawali keterangan dari data item.
- Level number 66 untuk RENAMES
- Level number 77 untuk mengawali data item yang berdiri sendiri
- L evel number 88 untuk mengawali suatu nama kondisi
koding di atas adalah tugas pertama saya di mata kuliah Teknik Pemograman Tersetruktur.
semoga bermanfaat:) .
Sumber materi :
0 komentar:
Posting Komentar